Senin, 19 Maret 2018

Misteri Antariksa: Inilah Bintang Terjauh dari Bumi

Tags


TEMPO.CO, California - Misteri antariksa kembali terkuak. Kali ini, ilmuwan dari Universitas California, Berkeley, Amerika Serikat, mengungkap bintang terjauh dari bumi. Situs Judi Online

Jaraknya? (Siapkan kalkulator Anda, karena angkanya akan sangat banyak). Jaraknya adalah sembilan miliar tahun cahaya. Satu tahun cahaya sama dengan 10 ribu triliun kilometer. Jadi, bisa terbayang bukan betapa jauh bintang ini.

Patrick Kelly dan timnya baru menerbitkan hasil studi mereka di jurnal daring peer-review arXiv.org. Mereka menemukan bintang ini dari hasil analisis citra yang ditangkap Teleskop Antariksa Hubble. Dari pengamatan tersebut mereka menemukan satu kluster galaksi yang diberi nama MACS J1149. Kelly dan tim menemukannya pada April dan Mei lalu.

Bintang terjauh tersebut bisa dilihat dari Hubble karena fenomena lensa gravitasi. Bintang terlihat karena gravitasi di kluster galaksi tersebut membentuk ruang-waktu yang melengkung dan membentuk sebuah kaca pembesar optik.

"Titik biru adalah bintang," tulis Kelly dan tim dalam jurnal. Setelah dilakukan analisis tentang jarak, tulis tim, ternyata jaraknya sangat jauh: sembilan miliar tahun cahaya.

Sebelum ini, bintang terjauh yang pernah terdeteksi di antariksa berada pada jarak 55 juta tahun cahaya. BANDAR POKER ONLINE


BandarQ Domino 99 Domino QQ Poker Online Terbaik Dan Terpercaya